Penalaran Induktif
- ..
Metode penalaran induktif adalah adalah suatu penalaran yang berpangkal dari peristiwa khusus
sebagai hasil pengamatan empirik dan berakhir pada suatu kesimpulan atau pengetahuan baru yang bersifat umum. Dalam hal ini penalaran induktif merupakan kebalikan dari penalaran deduktif. Untuk turun ke lapangan dan melakukan penelitian tidak harus memliki konsep secara canggih tetapi cukup mengamati lapangan dan dari pengamatan lapangan tersebut dapat ditarik genera
lisasi dari suatu gejala.
Penalaran induktif di bagi menjadi 2 yaitu :
Contoh :
Ayah andi berprofesi sebagai seorang guru
ibu andi berprofesi sebagai seorang guru
orant tua andi berprofesi sebagai seorang guru
Macam-macam generalisasi
Generalisasi sempurna
Adalah generalisasi dimana seluruh fenomena yang menjadi dasar penyimpulan diselidiki.
Contoh: sensus penduduk
Generalisasi tidak sempurna
Adalah generalisasi dimana kesimpulan diambil dari sebagian fenomena yang diselidiki diterapkan juga untuk semua fenomena yang belum diselidiki.
Contoh: Hampir seluruh pria dewasa di Indonesia senang memakai celana pantalon.
http://hari.bukuoke.com/2010/12/penalaran-induktif/
http://utlia.wordpress.com/2010/02/26/penalaran-induktif/
Free Template Blogger collection template Hot Deals BERITA_wongANteng SEO theproperty-developer